LAMANRIAU.COM, PEKANBARU – Tak sedikit warga masyarakat di negeri ini yang beraktivitas dengan menggunakan sepeda gunung.
Nah, sebelum memutuskan untuk membeli sepeda gunung, ada baiknya Anda mengetahui beberapa merek yang saat ini ada di pasaran.
Merek sepeda gunung salah satunya adalah Element, dapat menjadi salah satu pilihan karena harganya yang cukup terjangkau.
Berikut harga sepeda gunung Element terbaru pertengahan Juli 2020.
Element
Mountain Bike 26 inchi Alton XC 3.2: Rp 1.325.000
Mountain Bike 27,5 Inchi Alton Beast 1.0: Rp 1.600.000
Mountain Bike 27,5 Inchi Alton Beast 2.0: Rp 1.950.000
MTB ELNINO 2.0 27 Speed 27,5 Inchi Hydraulic: Rp 4.065.000
MTB ELNINO 2.0 30 Speed 27,5 Inchi Hydraulic: Rp 6.125.000
MTB SPY 2.0 24 Speed 27,5 Inchi: Rp 2.825.000
*)Disclaimer: Harga dan ketersediaan barang dapat berubah sewaktu-waktu tanpa pemberitahuan terlebih dahulu.